Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

Puisi Natal Berantai judul "Indahnya Natal di Hatiku"

INDAHNYA NATAL DI HATIKU Oleh: Senna Simbolon (x) Natal...Natal...Natal... Telah lama aku menantimu Telah lama aku menunggumu Kini aku telah menemukanmu (y)         Natal...Natal...Natal... Apakah itu Natal? Bukankah semua itu tidak berarti? Bukankah semua itu membosankan? (x) Kemilaumu menyebar suka Cahayamu penuh kasih Berkatmu melayakkanku Natal...Natal aku menyambutmu (y) Baju baru sepatu baru Hanya itu dan hanya itu Semua terasa membosankan Natal...aku membencimu (x) Dentangan lonceng mulai berbisik Menjanjikan sebuah keselamatan Menghadirkan sejuta gebrakan Membawamu dalam pengharapan (y) Dentangan lonceng mengusikku Meruntuhkan kedamaianku Bahkan meningkatkan amarahku Dan merusak segala hidupku (x) Natal...Natal...Natal... Datanglah...datanglah... Aku menyambutmu (y) Natal...pergilah... Kumohon jangan menghampiriku disini (x) Lihatlah gemerlap pohon natal itu...

Cara Mudah Menulis Fiksi yang Menarik

Gambar
                     Menulis dengan Emosi                       Menulis merupakan hal yang sangat bermanfaat dalam menghilangkan kejenuhan, stress, bahkan kegundahan hati banyak orang. Namun banyak sekali orang yang merasa ingin menulis setelah mencobanya mereka mundur karena buntu setelah berada di depan mesin ketik, komputer, atau lembaran kertas. Menulis sama dengan bermain dengan jutaan kesenangan batin, emosi juga perasaan yang sedang dirasakan. Sayang kesulitan yang dialami banyak orang membuat mereka menjadi mengubur diri dari kegiatan menulis. Saya pernah membaca salah satu buku yang saya pinjam pada perpustakaan universitas saya. Buku ini merupakan buku terjemahan "Carmel Bird" yang berisi surat-surat yang ditujukan pada penulis pemula yang masih membutuhkan bimbingan. Setelah membaca buku ini saya menjadi ingin menulis setiap saat. Saat melihat orang ter...